Pages

Senin, 22 April 2019

PROGRAM PENDIDIKAN KOMPUTER 1 TAHUN




Penerapan sistem Industry 4.0 di Indonesia  dapat menghasilkan peluang pekerjaan baru yanglebih spesifik, terutama yang membutuhkan kompetensi tinggi. Untuk itu, dibutuhkan transformasi keterampilan bagi sumber daya manusia (SDM) industri di Indonesia yang mengarah kepada bidang teknologi informasi. Biasanya sebagian dari siswa-siswi lulusan SMA/SMK  menginginkan untuk mendapatkan pekerjaan secepat mungkin. Tentunya bagi lulusan SMA/SMK harus mempunyai skill dan kemampuan lebih sesuai dengan kebutuhan pasar atau dunia industry.

Dengan Kebutuhan peningkatan ketrampilan SDM yang mendukung industry digital 4.0 tersebut kami lembaga pendidikan Profesi Brawijaya Tulungagung membuka kesempatan untuk bergabung bagi generasi milineal sebagai solusi untuk mengasah dan melatih skill untuk menghadapi dunia kerja. Peluang Kerja di era industry digital 4.0  menuntut kemampuan Teknologi Informasi yang meliputi penggunaan teknologi terkini dan berbasis internet,  pengelola dan analis data digital, digital marketing, serta produk produk digital

Lembaga Pendidikan Profesi Brawijaya menyelenggarakan pendidikan computer 1 tahun dengan kurikulum disesuikan dengan kebutuhan Industri Digital mencakup 3 Jurusan yakni :

1. Teknik Informatika
2. Desain Grafis
3. Administrasi Perkantoran

Pendaftaran Dibuka Pendaftaran dari 20 April 2019 -  31 Agustus 2019
Program Studi sudah Terakreditasi  A Tahun 2018
Lembaga LP2i Brawijaya Terakreditasi sejak 2012
AYO BURUAN GABUNG LP2I BRAWIJAYA, DAPATKAN DISKON KHUSUS
INFO SELENGKAPNYA
DATANG KE KAMPUS LP2i BRAWIJAYA
Jl. I Gusti Ngurah Rai 32 A Tulungagung
Telp 0355 336438
cp 081 359 411 147

0 komentar:

Posting Komentar